JABAR RELASI PUBLIK.COM | PAMIJAHAN HAMPIR SEPEKAN Sudah berlalu acara pelepasan alih fungsi, yang berlangsung saat itu di Aula Kecamatan Pamijahan dihadiri sejumlah Sekretaris Desa (Sekdes) se‐K)ecamatan Pamijahan bersama Forkopimcam dan lainnya
Tentu hal tersebut menjadi kerinduan Sekdes Pamijahan Wawan Ridwan, saat dijumpai RELASI PUBLIK di ruangan nya di kantor Desa Pamijahan, Rabu (12/1/2022), “mengatakan Yudi Hartono,.SE adalah disamping memiliki pengalaman yang luas, dia juga sebagai sosok tauladan bagi kami, ” kata dia
Selain itu kami telah mengenal dia dari tahun 2000, ketika sama ‐ sama di Kecamatan Pamijahan, saat ia masih honorer saya pun masih sebagai PPK Kecamatan Pamijahan, terlebih dia pun asli putra Pamijahan, “ujar Wawan Ridwan.
Sebelum ia beralih tugas di Kecamatan Tamansari, dalam setahun ini kita selalu sama – sama di Kecamatan Pamijahan, beliau rajin sering mengisi briefing setiap minggu nya di desa kami yaitu Desa Pamijahan, “sebut nya
Jadi kami para Sekdes se-kecamatan Pamijahan, beliau selalu update memberikan bimbingan, maupun motivasi terkait dengan akselerasi Kecamatan Pamijahan pada umumnya, karena desa adalah sebagai penopang diantara programnya.
Tentunya ia sebagai sosok yang disiplin di pemerintahan dan, “Alhamdulillah kini kecamatan pamijahan bisa setara dengan kecamatan ‐ kecamatan lain nya.”
Terlebih ia sebagai pengayom bagi kami, disamping pribadinya yang pintar, tentu sebagai sahabat dan juga orang tua kami di Pemerintahan menjadi kerinduan kami sebagai Sekdes di Pamijahan, “tutup nya. (*/wm)
Editor. : Wendi Mayuda
Discussion about this post